img

Jakarta, Indonesia – Pada pergelaran Jogja Netpac Film Festival 2024 tanggal 04 Desember 2024, Skak Studios dan Sinemart berkolaborasi untuk menghadirkan film hiperlokal bernuansa sci-fi dengan judul “Foufo” ke layar lebar. Film yang bercerita tentang seorang pengepul rongsokan asal Madura yang hidup pas-pasan berharap bisa memberangkatkan ibunya naik haji. Suatu hari, ia menemukan sebuah pesawat UFO misterius yang tergeletak di pinggiran kota. Berharap dapat menjual besi dari pesawat tersebut, ia malah mendapati ada alien di dalamnya yang harus diselamatkan. Film ini rencananya akan di produksi dan ditayangkan tahun depan. 

Untuk judul film kedua, Skak Studios juga bersama Sinemart berkolaborasi dalam film berjudul Expedisi, film ini akan menceritakan Sekelompok mahasiswa pas-pas an yang hampir di DO (Drop Out) berharap bisa sukses dari usaha foto prewedding nya. Hingga suatu hari sepasang calon pengantin meminta mereka untuk foto prewedding di sebuah pulau terpencil. Sialnya mereka terjebak di pulau misterius yang berisi beragam makhluk gaib. Bukannya membuat foto prewedding mereka malah merekam berbagai penampakan dan juga harus memecahkan misteri yang tersembunyi di pulau tersebut.

Dua Film ini mempunyai genre yang berbeda dan tentunya kedua film ini tetap akan membawa kearifan lokal sebagaimana seperti film-film Skak Studios sebelumnya. Kita juga akan terus melanjutkan komitmen Skak Studios terhadap sebuah konsep yang memanfaatkan bakat dan cerita lokal. 

Film “Foufo” dan “Expedisi” diharapkan menjadi film yang sangat menghibur, menegangkan dan mengharukan juga sekaligus merayakan budaya dan semangat kelokalan yang unik. Dengan pemeran berbakat, cerita yang menarik, dan komitmen terhadap cerita lokal. Mohon doanya diberikan kelancaran dalam persiapan  film “Foufo” dan “Expedisi”, semoga film ini sukses dan semakin memperkuat posisi Skak Studios sebagai kekuatan utama dalam industri film Indonesia yang mengangkat budaya lokal Bangsa Indonesia.

@skakstudios

11 Comments

  • Alvin4444
    September 15, 2025

    https://shorturl.fm/V6BzP

  • Natasha4811
    September 17, 2025

    https://shorturl.fm/ISeyA

  • Tanya3978
    September 21, 2025

    https://shorturl.fm/Pf2qj

  • Lilly952
    September 25, 2025

    https://shorturl.fm/51e9F

  • Eliana4168
    September 26, 2025

    https://shorturl.fm/2s2Ls

  • Alayna1698
    October 17, 2025

    https://shorturl.fm/qAMiY

  • swertegaming
    December 3, 2025

    Interesting points about bankroll management! Seeing platforms like swertegaming link prioritize responsible gaming & KYC is a good sign for player security. Verification seems key these days!

  • spin ph
    December 11, 2025

    Interesting points about responsible gaming – crucial for platforms like spin ph slot download! Verification processes, as they detail, build trust & protect players. A solid ecosystem is key for sustainable growth.

  • peryagame
    December 13, 2025

    Smart bankroll management is key, especially with so many options now! Seeing platforms like peryagame games prioritize local preferences & fast peso transactions is a good sign. Remember, “Laro ng Puso” doesn’t mean reckless betting! 😉

  • vn123 phiên bản mới
    December 25, 2025

    Checked out the new version of vn123! Looks great and runs even smoother. Go and have fun: vn123 phiên bản mới

  • nustar game
    December 31, 2025

    This creative approach to sci-fi and horror storytelling mirrors the immersive engagement we see in interactive entertainment. Just as Foufo transforms local Madura culture into alien adventure narratives, platforms like nustar game download apk demonstrate how regional content resonates when authentic cultural elements take center stage. The dual-genre strategy shows smart audience diversification.

Leave a Reply